Selamat Datang Di Weblog http://delphiscript.blogspot.com, Mari Kita Belajar Bersama Tentang Blogging, dan Internet Marketing
"Dan di antara manusia (ada) orang yang mempergunakan perkataan yang tidak berguna untuk menyesatkan (manusia) dari jalan Allah tanpa pengetahuan dan menjadikan jalan Allah itu olok-olokan. Mereka itu akan memperoleh azab yang menghinakan" [Q.S Luqman : 6]

Super Bootcamp 2009 di Solo


Indonesia Super Botcamp 2009 yang bertajuk “Menyongsong Menciptakan 1.000.000 Netpreneur Baru di Indonesia” akan digelar di solo - Jawa Tengah pada tanggal 24,25,26 April 2009.

SEO 3.0 : Low Budget High Impact Sukses Internet Marketing & Search Engine Marketing Masa Depan. Demikianlah yang tertulis di website resmi IndonesiaBoot Camp, ya.. SEO 3.0, sebuah istilah baru yang mereka artikan sebagai sebuah inovasi internet marketing dan search engine marketing berbasis web 2.0 yang terintegrasi di search engine optimation.

Solo terpilih sebagai tempat penyelenggaraan adalah bukan tanpa alasan, tetapi karena
dari dulu dikenal akan karya seni batik, furniture,arsitektur jawa, seni budaya, situs purbakala, peninggalan bangunan bangunan Belanda yang masih eksis di Indonesia dan cikal bakal dari kerajaan kerajaan Jawa serta pariwisata yang mulai bergairah. Untuk itu mereka menyebut dengan Solo-The Incredible Java.

Tidak tanggung2 para pembicara TOP and Professioanl pun akan hadir memberikan ilmunya, anatara lain : Indar Atmanto (Presdir IndosatM2), Nukman Luthfie (Virtual.co.id Founder), Budiono Darsono (Detik.com Founder), Simon Purwa (Pemenang Kontes SEO Dunia), Mas Keke (Blog Seokita.com & Marketbiz.net Founder), Taufik Winahyo (Management Training Discovery Kartika Plaza Hotel), Herman Chang (PPC Master - Google Adwords Qualified).

Ayoooooo tunggu apa lagi sebelum kehabiasan tiket ... untuk informasi lebih lanjut bisa dilihat di website resminya http://indonesiabootcamp.com/





Artikel yang berhubungan..